• > Lifestyle | Fun Facts


  • EDISI 53

    September 2023

6 AKSARA
Istimewa di Dunia


Di antara begitu banyaknya aksara di dunia, enam aksara ini punya keistimewaannya masing-masing.
DENGAN MOMENTUM Hari Aksara Internasional (International Literacy Day) 8 September, yuk telisik aneka fakta menarik seputar aksara-aksara di dunia yang dirangkum dari berbagai sumber ini.

Si paling estetik
Aksara Burmese dari Myanmar disebut-sebut sebagai aksara paling cantik di dunia loh, berkat bentuknya yang membulat dengan cara penulisan searah jarum jam. Ada 8 huruf vokal dan 33 konsonan pembentuk aksara yang estetik banget ini.

Si paling unik
Aksara Thai milik Thailand dinobatkan sebagai aksara terunik di dunia. Penulisannya dalam bahasa Thai, huruf konsonan ditulis secara mendatar dari kiri dan kanan, sementara huruf vokal ditulis di atas, bawah, kiri atau kanan dari huruf konsonan.

Si paling sulit
Bahasa Mandarin punya banyak dialek. Mulai dari Mandarin Tradisional, Mandarin Sederhana, hingga Hanyu Pinyin (dialek di Cina bagian utara). Masing-masing dialek punya aksara yang berbeda-beda. Waduh!
Si paling sepuh
Lahir sekitar 3.000 tahun yang lalu di lembah sungai Efrat dan Tigris (sekarang Irak), Aksara Paku menjadi aksara tertua di dunia. Aksara ini kemudian dikembangkan oleh bangsa Sumeria, dan menjadi cikal bakal terciptanya seluruh jenis aksara di dunia.

Si bungsu
Wah, ternyata aksara dari Korea, yakni Hengeul, merupakan aksara termuda di dunia. Penciptanya adalah Raja Sejong pada 1443 di masa Dinasti Joseon.

Si paling populer
Pastinya Aksara Latin alias alfabet. Pertama kali digunakan oleh bangsa Semit sekitar 2.500 tahun silam, kemudian dikenal luas sebagai aksara Romawi, dan berkembang menjadi alfabet Inggris dengan 26 huruf yang kita kenal sekarang.
6 Aksara Istimewa Di Dunia
FOTO: Freepik.com

Contents

September 2023

EDISI
53

MODEL COVER(ki-ka):
AGNETA SHENDY AMALIA – Sharia Consumer Banking, IG @shendyamalia; LEONARDO MASHEARES – Network & Digital Banking, IG @awk.masheares_jpeg; EDEL JASPER LIENDY – Non-Branch Channel, IG@edeljasperliendy; NURUL AZIZIAH – Network & Digital Banking, IG @nurulaziziah

BACK EDITION

2024

#68 - Desember/24
#67 - November/24
#66 - Oktober/24
#65 - September/24
#64 - Agustus/24
#63 - Juli/24
#62 - Juni/24
#61 - Mei/24
#60 - Apr/24
#59 - Mar/24
#58 - Feb/24
#57 - Jan/24
#56 - Des/23
#55 - Nov/23
#54 - Okt/23
#53 - Sep/23
#52 - Agu/23
#51 - Jul/23
#50 - Jun/23
#49 - Mei/23
#48 - Apr/23
#47 - Mar/23
#46 - Feb/23
#45 - Jan/23
#44 - Des/22
#43 - Nov/22
#42 - Okt/22
#41 - Sep/22
#40 - Agu/22
#39 - Jun/22
#38 - Mei/22
#37 - Apr/22
#36 - Mar/22
#35 - Feb/22
#34 - Jan/22
#33 - Des/21
#32 - Nov/21
#31 - Okt/21
#30 - Sep/21
#29 - Agu/21
#28 - Jul/21
#27 - Jun/21
#26 - Mei/21
#25 - Apr/21
#24 - Mar/21
#23 - Feb/21
#22 - Jan/21

PT Bank CIMB Niaga Tbk berizin & diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan serta merupakan peserta penjaminan LPS

Disclaimer: Website ini dibuat dan dikembangkan oleh pihak ketiga (5thAvenue), tidak terkait dengan IT CIMB NIAGA. Jika ada permasalahan dalam website ini, silahkan menghubungi 5thAvenue