• > Lifestyle | L'appetito

    FOTO: VECTEEZY.COM
  • EDISI 30

    SEPTEMBER 2021

MENJAGA MOOD AGAR TETAP SEMANGAT BISA DILAKUKAN DENGAN MENGASUP JENIS MAKANAN BERIKUT INI.

6 SEMANGAT dalam 6 ASUPAN



Telur – Semangat Bertenaga.
Kandungan protein dan asam lemaknya tinggi, dibutuhkan untuk menjaga kesehatan otak. Ini menjadikan telur sebagai makanan favorit untuk memperbaiki suasana hati dan membantu tubuh lebih bertenaga.
lappetito
FOTO: VECTEEZY.COM
Ikan – Semangat Berpikir.
Asam lemak omega-3 yang dikandung dalam ikan seperti sarden dan salmon baik untuk meningkatkan fungsi otak. Kekurangan asam lemak ini dapat memicu penurunan mood dan bahkan depresi.
lappetito
FOTO: VECTEEZY.COM
Pisang – Semangat Suka Cita.
Kandungan penting dalam pisang adalah asam amino triptofan dan vitamin B6. Keduanya berperan penting dalam produksi serotonin, hormon yang diperlukan tubuh untuk memperbaiki suasana hati.
lappetito
FOTO: VECTEEZY.COM
lappetito
FOTO: VECTEEZY.COM
Cokelat – Semangat Senang.
Makanan favorit banyak orang untuk memperbaiki suasana hati. Kandungan nutrisinya bisa menurunkan hormon kortisol penyebab stres dan menaikkan hormon endorphin dan serotonin pemicu rasa senang.
lappetito
FOTO: NICHOLAS BARBAROS - UNSPLASH
Kacang polong – Semangat Berenergi.
Kandungan magnesiumnya mampu meningkatkan energi, ditambah dengan kandungan proteinnya yang tinggi bisa membangkitkan semangat. Di sisi lain, kacang polong juga mengandung serat yang baik untuk pencernaan.
lappetito
FOTO: FREEPIK
Oatmeal – Semangat Positif.
Dengan indeks glikemik yang rendah, oatmeal membantu menstabilkan gula darah dan suasana hati. Selain itu, kandungan seleniumnya juga berperan dalam mengatur kelenjar tiroid untuk menjaga mood tetap positif.

BACK EDITION

2024

#67 - November/24
#66 - Oktober/24
#65 - September/24
#64 - Agustus/24
#63 - Juli/24
#62 - Juni/24
#61 - Mei/24
#60 - Apr/24
#59 - Mar/24
#58 - Feb/24
#57 - Jan/24
#56 - Des/23
#55 - Nov/23
#54 - Okt/23
#53 - Sep/23
#52 - Agu/23
#51 - Jul/23
#50 - Jun/23
#49 - Mei/23
#48 - Apr/23
#47 - Mar/23
#46 - Feb/23
#45 - Jan/23
#44 - Des/22
#43 - Nov/22
#42 - Okt/22
#41 - Sep/22
#40 - Agu/22
#39 - Jun/22
#38 - Mei/22
#37 - Apr/22
#36 - Mar/22
#35 - Feb/22
#34 - Jan/22
#33 - Des/21
#32 - Nov/21
#31 - Okt/21
#30 - Sep/21
#29 - Agu/21
#28 - Jul/21
#27 - Jun/21
#26 - Mei/21
#25 - Apr/21
#24 - Mar/21
#23 - Feb/21
#22 - Jan/21

Disclaimer: Website ini dibuat dan dikembangkan oleh pihak ketiga (5thAvenue), tidak terkait dengan IT CIMB NIAGA. Jika ada permasalahan dalam website ini, silahkan menghubungi 5thAvenue